Kanal Pengetahuan Fakultas Psikologi Universitas Gadjah Mada bertujuan sebagai bentuk inovasi teknologi penyebaran pengetahuan kepada masyarakat.
Sejalan dengan filosofi menara ilmu, Fakultas Psikologi Universitas Gadjah Mada yang didukung dengan penyebaran materi berupa artikel, video, dan audio, berfungsi sebagai wadah sumber-sumber ilmu dan informasi yang berkembang di lingkungan Universitas agar menjadi public-goods bagi siapa saja yang membutuhkan, terutama bagi mereka yang berada di pelosok tanah air.
Indonesia merupakan salah satu negara yang rawan terjadi bencana. Letak geografis Indonesia yang berada di jalur ring of fire atau zona pertemuan lempeng tektonik paling aktif membuat bencana gunung meletus ...
Akhir-akhir ini di jagat maya, istilah “brain rot” sering muncul sebagai perbincangan di media sosial. Istilah ini muncul pada platform media sosial populer seperti TikTok. Sebenarnya penggunaan istilah mulai dikenalkan ...
Banyak orang percaya bahwa spiritualitas berpengaruh terhadap perkembangan nilai moral pribadi. Asumsi ini juga diperkuat dengan bukti-bukti yang menyatakan bahwa individu dengan landasan spiritual kuat cenderung tidak mudah terlibat dalam ...
[EN] We use cookies to help our viewer get the best experience on our website.
--
[ID] Kami menggunakan cookie untuk membantu pengunjung kami mendapatkan pengalaman terbaik di situs web kami.I Agree / Saya Setuju